Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebuah komputer memerlukan tegangan 220 V dan arus listrik 1,2 A untuk mengaktifkannya, maka daya

Sebuah komputer memerlukan tegangan 220 V dan arus listrik 1,2 A untuk mengaktifkannya, maka daya listrik yang dikonsumsinya adalah ....

Pembahasan:

Diketahui:

  V= 220 volt

    I= 1,2 A

Ditanya:

    P= …. ?

Dijawab:

Daya listriknya bisa kita cari dengan menggunakan rumus berikut:

    P=I×V= 220 × 1,2 = 264 watt

Jadi daya listrik yang dikonsumsinya adalah 264 watt.