Persamaan garis singgung lingkaran (x – 5)2 + (y + 3)2 = 61 pada titik (-1, 2) adalah
Persamaan garis singgung lingkaran (x – 5)2+ (y + 3)2= 61ada titik (-1, 2) adalah ….
Jawab:
PGS lingkaran(x – 5)2+ (y + 3)2= 61ada titik (-1, 2)
(x1– 5)(x – 5) + (y1+ 3)(y + 3) = 61
(-1 – 5)(x – 5) + (2 + 3)(y + 3) = 61
-6(x – 5) + 5(y + 3) = 61
-6x + 30 + 5y + 15 = 61
-6x + 5y–16 = 0
6x – 5y + 16 = 0
Jadiersamaan garis singgungnya adalah 6x – 5y + 16 = 0.