Sebuah benda setinggi 3 cm berada di depan lensa cembung yang mempunyai kekuatan 2 dioptri jika
Sebuah benda setinggi 3 cm berada di depan lensa cembung yang mempunyai kekuatan 2 dioptri jika terbentuk bayangan nyata dengan tinggi 6 cm, tentukan jarak benda terhadap lensa!
Pembahasan:
Diketahui:
h= 3 cm
P= 2→f= ½ m = 50 cm
h' = 6 cm
Ditanya:
s= …. ?
Dijawab:
Pertama-tama kita cari hubungan jarak benda dengan tinggi benda:
Jadijarak benda terhadap lensa adalah 75 cm.